Danau Huay Tung Tao

.Pada hari libur dan akhir pekan ada banyak pengunjung yang mendatangi danau tersebut. Anda harus membayar 20 baht untuk memasuki area danau, lebih 10 baht untuk rakit bambu dengan atap mengambang di sekitar tepi danau. tapi itu semua juga sesuai dengan seberapa indahnya danau Huay Tung Tao. Bagi anda yang ingin mencari tempat liburan yang bagus, Danau Huay Tung Tao bisa menjadi pilihan anda.
other pic from Huay Tung Tao Lake
Komentar
Posting Komentar